Meksiko Tak Jadi Ke Putaran Selanjutnya Usai Kalah Telak

Tuan rumah Meksiko yang hanya mendapatkan 1 angka saja dari 3 laga yang di jalaninya dalam laga Piala Dunia Wanita membuat tuan rumah Meksiko tidak akan dapat lolos dengan mudah apalagi ketika kekalahan telak yang mereka raih saat menjamu Perancis di kandangnya membuat mereka semakin terpuruk usai tak pernah menang dari semua laganya sehingga membuat Meksiko harus berada di posisi ke 4 atau dasar klasemen sementara, sedangkan untuk Perancis mereka yang menang berhasil menggeser Inggris dari puncak klasemen meski memiliki nilai yang sama dengan 6 poin.

Marie Laure Delie sukses membawa tim tamu Perancis unggul cepat lewat gol yang ia sarangkan ke dalam gawang Meksiko di menit pertama yang membuat Meksiko harus tertinggal dengan cukup jauh di mana 8 menit kemudian gol bunuh diri dari pemain Meksiko Jennifer Ruiz membuat harapan tuan rumah menjadi semakin terbuang akibat kesalahan yang ia dan rekannya lakukan membuat tuan rumah Meksiko tertinggal 2 gol hanya dalam dalam waktu 9 menit saja, namun tak hanya itu saja 4 menit kemudian Eugenie le Sommer berhasil menambah gol untuk Perancis di menit tiga belas yang membuat Perancis sukses unggul 0-3.

Perancis yang unggul 4 gol tanpa balas memberikan mereka semakin haus akan gol namun Meksiko berusaha untuk menghalani serangan Perancis akan tetapi Eugenie le Sommer berhasil lagi mencetak gol ke duanya yang membawa tuan rumah harus tertinggal 0-4 di babak pertama tanpa bisa membalas 1 gol pun ke dalam gawang Perancis di mana tuan rumah yang seakan kehilangan akal untuk mencetak gol membuat mereka semakin tertekan lewat kartu kuning yang di terima oleh Valeria Miranda di menit enam puluh dua.

Amandine Henry sukses membawa Perancis unggul lagi dengan skor 0-5 yang benar benar membawa Perancis menang dengan skor telak atas tuan rumah Meksiko yang memang cukup kurang tangguh dalam sepakbola wanita sehingga mereka harus berada di dasar klasemen sementara Grup F Piala Dunia Wanita.(LH)

Komentar

Affiliates With :