Guyana Menyesal Kalah Aggregat Tandang Dari St Vincent and Grenadines

Tak hanya di leg pertama saja tuan rumah Guyana tampil memukau namun saat bermain di leg ke dua yang bermain di kandang Guyana membuat laga ini juga berlangsung sangat hebat ketika lawan yang mereka hadapi Saint Vincent and The Grenadines berhasil mereka tahan dengan skor 4-4 akan tetapi tuan rumah Guyana tidak berhasil lolos karena kalah skor aggregat gol tandang ketika leg pertama juga berakhir imbang 2-2 di kandang Saint Vincent and The Grenadines yang membuat Guyana tak berhasil lolos ke laga selanjutnya ketika menjalani babak kualifikasi Concacaf.

 
Meski ke dua tim sama sama merupakan tim yang imbang akan tetapi kubu Saint Vincent and The Grenadines lebih di unggulkan karena berhasil lolos usai menaklukkan Guyana dengan susah payah namun Kevin Francis yang merupakan pemain sang tamu harus mendapatkan kartu kuning di menit 8 sebelum 8 menit kemudian Myron Samuel mencetak gol ke dalam gawang Guyana untuk membawa timnya Saint Vincent and The Grenadines unggul, tuan rumah baru mampu membalasnya di emnit tiga puluh sembilan lewat Emery Welshman namun Tevin Slater membuat babak pertama berhasil di miliki oleh Saint Vincent and The Grenadines yang unggul 1-2.

 
Roy Richards mendapatkan kartu kuning karena kesalahannya di mana Guyana sukses mencetak gol semenit kemudian memanfaatkan kesalahan dari Roy Richards saat tandukan Brandon Beresford yang menerima umpan dari Neil Danns berhasil menjebol gawang Linslow McDowald Tevin Slater membalas gol tersebut dengan cepat untuk sekali lagi lalu Oalex Anderson juga tak kalah untuk memberikan golnya di menit enam puluh enam.

 
Emery Welshman sukses memperkecil ketinggalan Guyana menjadi 1 gol namun 10 menit kemudian Neil Danns akhirnya membuat skor menjadi imbang 4-4 usai tertinggal dengan cepat di babak pertama dan ke dua, Guyana yang hanya butuh 1 gol lagi untuk menang membuat mereka sulit untuk mencetak gol ketika Marcel Barrington dan Keith James mendapatkan kendala dan harus di kartu kuning oleh wasit yang membuat laga berakhir imbang 4-4 untuk kemenangan Saint Vincent and The Grenadines yang unggul aggregat skor.(LH)

Komentar

Affiliates With :