Trofense Tak Menyangka Mereka Menang Dari Portimonense

Portimonense yang berhasil di kalahkan oleh tim dasar klasemen Trofense membuat mereka arus turun ke peringkat dua belas dengan lima puluh enam poin saja dari empat puluh dua laga yang sudah mereka jalani namun kemenangan kubu Trofense tak membuat mereka mampu beranjak dari dasar klasemen karena mereka masih harus mempunyai nilai yang tinggi minimal 50 untuk dapat lolos dari zona degradasi yang di mana laga yang tersisa hanya tertinggal sedikit saja sehingga Trofense yakin mereka tidak akan bisa lolos dari zona degradasi yang sudah ada di depan mata mereka, namun ketika lawan lawan mereka berhasil menang maka hilang sudah harapan Trofense untuk bertahan di Liga de Honra Portugal.

Tuan rumah yang lebih di unggulkan berhasil membuat tamu mereka harus tertinggal 1 gol di menit ke dua puluh empat di mana penalti yang berhasil di dapatkan oleh Portimonense ketika pemain Trofense melakukan pelanggaran di mana Ricardo Pessoa yang mengambil eksekusi tersebut membuat ia berhasil mencetak gol dan membawa tuan rumah Portimonense unggul namun 11 menit kemudian Pires sukses mencetak gol lagi yang membawa Trofense semakin tertinggal dengan 2 gol akan tetapi sang tamu tetap mencoba untuk menyerang meski serangan mereka tidak membuahkan satu golpun namun Joao Pedro sukses membawa timnya memperkecil skor menjadi 2-1 di menit akhir.

Trofense sukses mencetak gol lagi namun gol tersebut membuat sang tamu harus terdiam ketika wasit tidak mensahkan gol dari Simaozinho akan tetapi hal tersebut membuat pelatih mengganti 2 pemain mereka di mana Micael Babo dan Simaozinho di keluarkan yang di gantikan oleh Andre Rateira di mana pergantian pemain tersebut sukses membawa sang tamu menyamakan kedudukan menjadi 2-2 ketika Andre Rateira sukses mencetak gol di menit delapan puluh dua.

Mateus Fonseca berhasil memberikan satu keajaiban kepada tim tamu yang membuat tuan rumah yang awalnya unggul 2 gol namun mereka harus takluk ketika gol dari Mateus berhasil bersarang di gawang Portimonense yang membuat tuan rumah Portimonense harus takluk dengan skor 2-3.(LH)

Komentar

Affiliates With :